Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Umum » Pencurian di Kios Azka Cell, Aceh Timur: Satu Keluarga Tertangkap Cctv

Pencurian di Kios Azka Cell, Aceh Timur: Satu Keluarga Tertangkap Cctv

  • account_circle Admin
  • calendar_month Kam, 13 Nov 2025
  • visibility 1.245
  • comment 0 komentar

Aceh Timur – Kejadian pencurian terjadi di Kios Azka Cell, kota Alue Bu, Peureulak Barat, kabupaten Aceh Timur, pada Kamis (13/11/2025) sekitar jam 11:00 WIB. Pelaku pencurian tersebut terdiri dari satu keluarga, yaitu bapak, dua anak, dan ibu, yang menggunakan motor sejenis Genio.

Menurut rekaman cctv-nya mereka para pelaku beraksi dengan modus berpura-pura menjadi pembeli. Pelaku wanita dan salah satu anak laki-laki menjadi eksekutor, di mana anak tersebut mengambil barang curian dan menyerahkannya kepada wanita yang menyembunyikannya di dada.

Kerugian yang dialami pemilik kios, Azni, diperkirakan mencapai belasan hingga puluhan juta rupiah, termasuk uang tunai jutaan rupiah dan sebuah HP yang sangat berharga.

Azni berharap Polres Aceh Timur dapat segera membantu mengidentifikasi dan menangkap para‎ pelaku.

  • Penulis: Admin

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bupati Al-Farlaky Bangun Jalan dan Jembatan di Aceh Timur Rp 48 Miliar

    Bupati Al-Farlaky Bangun Jalan dan Jembatan di Aceh Timur Rp 48 Miliar

    • calendar_month Rab, 22 Okt 2025
    • account_circle Admin
    • visibility 79
    • 0Komentar

    ACEH Timur – Pemerintah Kabupaten Aceh Timur di bawah kepemimpinan Bupati Iskandar Usman Al-Farlaky, S.H.I., M.Si. terus menunjukkan capaian nyata dalam pembangunan infrastruktur.Salah satunya melalui pembangunan jalan aspal sepanjang 6.840 meter dalam tahun 2025. Progres pengerjaan yang kini hampir seluruhnya rampung dikerjakan. Hal itu disampaikan langsung oleh Bupati Al-Farlaky ketika turun langsung ke lapangan untuk […]

  • Kepala Sekolah SMPN 2 Julok Nurdin Menyalurkan Bantuan Kepada Siswa – Siswinya 

    Kepala Sekolah SMPN 2 Julok Nurdin Menyalurkan Bantuan Kepada Siswa – Siswinya 

    • calendar_month Sel, 9 Des 2025
    • account_circle R-H
    • visibility 6.352
    • 0Komentar

    Aceh Timur – Pemerintah Kabupaten Aceh Timur masih menjadi salah satu terdampak bencana banjir, Dalam situasi dan kondisi saat ini semua akses terbatasi mulai dari Finansial, ekonomi, pangan dan sebagainya, Selasa 09 Desember 2025. Hal serupa juga dirasakan oleh siswa/siswi SMPN 2 Blang Gleum, Kec. Julok, Kabupaten Aceh Timur. Sebanyak 200 siswa-siswi SMPN 2 Julok […]

  • Sekda Aceh : Komitmen dan Full Support Untuk Olahraga Aceh

    Sekda Aceh : Komitmen dan Full Support Untuk Olahraga Aceh

    • calendar_month Jum, 10 Okt 2025
    • account_circle Admin
    • visibility 111
    • 0Komentar

    M. Nasir S.IP., M.PA., Sekda Aceh

  • Polres Aceh Timur Ungkap Kasus Penyalahgunaan Narkotika, Amankan Sabu 920 Gram dan Tiga Tersangka

    Polres Aceh Timur Ungkap Kasus Penyalahgunaan Narkotika, Amankan Sabu 920 Gram dan Tiga Tersangka

    • calendar_month Rab, 29 Okt 2025
    • account_circle Admin
    • visibility 61
    • 0Komentar

    Satresnarkoba Polres Aceh Timur, Polda Aceh berhasil mengungkap kasus penyalahgunaan narkotika jenis sabu dengan mengamankan tiga tersangka berinisial IR, 36 tahun, Wiraswasta, warga, Kecamatan Manyak Payed, Kabupaten Aceh Tamiang, SA, 41 tahun, Wiraswasta, warga Kecamatan Peureulak Timur dan DE, 32 Wiraswasta, warga Kecamatan Karang Pawitan, Kabupaten Garut, Jawa Barat. Pengungkapan ini dilakukan pada hari Rabu, […]

  • HUT Aceh Timur Ke 69 Khidmat, Bupati Al- Farlaky Apresiasi Seluruh Kinerja ASN

    HUT Aceh Timur Ke 69 Khidmat, Bupati Al- Farlaky Apresiasi Seluruh Kinerja ASN

    • calendar_month Sen, 24 Nov 2025
    • account_circle R-H
    • visibility 5.397
    • 0Komentar

    Aceh Timur — Pelaksanaan upacara peringatan HUT Kabupaten Aceh Timur ke 69 berlangsung khidmat meskipun diguyur hujan lebat, upacara berlangsung di tribun utama, lapangan upacara pemerintah Kabupaten Aceh Timur, Senin 24 November 2025. Dalam sambutannya Bupati Al- Farlaky menyebut bahwa momentum peringatan ini menjadi refleksi perjalanan pembangunan daerah sekaligus bentuk penghargaan kepada seluruh aparatur yang […]

  • Lantik 68 Keuchik, Bupati Al-Farlaky Minta Gercep Bantu Penanggulangan Bencana

    Lantik 68 Keuchik, Bupati Al-Farlaky Minta Gercep Bantu Penanggulangan Bencana

    • calendar_month Jum, 19 Des 2025
    • account_circle Admin
    • visibility 33
    • 0Komentar

    “Keuchik harus mampu berkolaborasi dengan camat, OPD, dan pemerintah daerah dalam penanganan pascabencana. Jika tidak bisa bekerja sama dan menghambat upaya pemulihan, saya pastikan akan diambil tindakan tegas, termasuk pencopotan,” tegas Al-Farlaky.

expand_less